Tentang Kami
Trust, Care with Love
Topeng The Event adalah event organizer profesional yang berlokasi di Semarang, Jawa Tengah. Kami telah merancang berbagai pesta pernikahan, anniversary, pesta ulang tahun, pesta kelulusan, acara reuni, hingga acara launching produk dan acara korporat lainnya.
Di Topeng The Event, kami percaya bahwa setiap momen berharga layak dirayakan dengan penuh kepercayaan, perhatian, dan cinta. Berbekal pengalaman sebagai event organizer selama 8+ tahun, kami hadir sebagai mitra yang tak hanya profesional, tetapi juga peduli terhadap setiap detail yang membuat acara Anda istimewa.